0

Galeri

0

Tentang BM

Sejarah Berdirinya

Baitul Maal PPMI Pakistan didirikan oleh Persatuan Pelajar & Mahasiswa Indonesia di Islamabad Pakistan pada 4 Februari 2006 dan diresmikan oleh Ketua Umum BAZNAS Dr. KH. Didin Hafiduddin pada 14 Februari 2006, menjadi UPZ BAZNAS dengan SK NOMOR: 06/UPZ/BAZNAS/IV/2006.

Sejak masa pendiriannya, UPZ Baitul Maal PPMI Pakistan telah menerima pengumpulan dana Zakat, Infaq dan Shadaqah dari para muzakki dan dermawan setempat, kemudian menyalurkannya kepada mahasiswa, pelajar dan masyarakat Indonesia di Pakistan.

Program
Program penyaluran yang dilakukan berupa pemberian bantuan untuk:
  1. Kesehatan (rawat inap, operasi, dan sakit).
  2. Kecelakaan.
  3. Persalinan.
  4. Kematian.
  5. Pernikahan.
  6. Beasiswa.
Alamat
Kantor: I-10/2
Rekening: 56948-1 Habib Bank Islamabad, Pakistan. (Rekenging infak)